Penafsiran Ayat-ayat Syukur dalam Tafsir Fii Zhilal Al-Qur’an

  • Aniq Amania Rahmatillah STIQ Isy Karima Karanganyar
  • Arif Firdausi Nur Romadlon Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an Isy Karima

Abstract

Berkaitan dengan banyaknya penyebutan ayat-ayat syukur dalam Al-Qur’an, maka pastilah ada makna yang mendalam, sehingga Allah swt. menyebutkan ayat-ayat syukur di AlQur’an dalam jumlah banyak. Penelitian dalam skripsi ini ialah bagaimana mewujudkan rasa syukur terhadap nikmat yang telah diberikan oleh Allah swt.. Penelitian dalam skripsi ini bertujuan untuk mengetahui makna syukur dan bagaimana mewujudkan rasa syukur terhadap nikmat yang telah diberikan oleh Allah swt. dalam Al-Qur’an menurut perspektif tafsir Fî Zhilâl Al-Qur’ân, Jenis penelitian yang ditempuh adalah dengan menggunakan penelitian Library Research (telaah perpustakaan), metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Maudhu’i Tahlili. Dari hasil penelitian, penulis menyimpulkan bahwa Penafsiran Ayat-ayat syukur menurut Sayyid Qutbh yaitu syukur terhadap hidayah, syukur terhadap kehidupan, syukur terhadap rezeki, syukur terhadap sarana dan prasarana, syukur terhadap pancaindra, syukur terhadap pengampuna-Nya. Makna Syukur adalah memuji Allah swt. , dan menyebut-nyebut segala nikmat yang telah diberikan oleh Allah swt. , mengakui kenikmatan, menampakkannya dan baginya ridho dan pahala dari Allah swt. , sedangkan cara bersyukur yaitu adalah syukur dengan lisan, syukur dengan hati, dan syukur dengan perbuatan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah bin Shalih al-Fauzan, Kaifa Nakuunu Min asy-Syakiriin, 2014, cet l
Abdul Aziz Syalli, At Tafsir At Tahlili, Universitas Emir Abdul Qadir Jurusan Ushuludin, 2014
Afifuddin, Beni Ahmad Saebani, Metode Penelitian Kualitatif, Bandung, CV Pustaka Setia, 2012, Cetakan II
‘Atiqoh Siti, Skripsi Tentang Penafsiran Marah Menurut Sayyid Qutbh dalam Tafsir Fi Zhilal Qur’an, Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, Yogyakarta, 2014
Al-Ghazali, Ihya’ ‘Ulumuddin, Jakarta, Republika, 2013, Jilid 8, cetakan 1
Al-Qaththan Manna, ‘Ulumul Qur’an, 2011, Jakarta, Pustaka Al-kautsar, cetakan VI
Al-Qur’anul Karim dan Terjemahan, Departemen Agama
Azhar Muhammad, Dahsyatnya Energi Syukur Istighfar Muhasabah, Solo, As-Salam Publishing, 2014
El-Fati Syaifurrahman, Sabar Tanpa Batas, Syukur Tiada Akhir, Jakarta, Wahyu Qolbu, 2015, cetakan 1
Hamka, Tafsir Al-Azhar, Jakarta, Panjimas, 2016
Mukhtar Ahmad, Mu’jam Al-Lughoh ‘Arobiyyah Al-Mu’ashiroh, ‘Alimul Kutub, 2018, jilid 1
Muslim Mushtafa, Mabahist Fi At Tafsir Al Maudhu’I, Dar Al Qolam, 2000, cet. III
Qutbh Sayyid, Tafsir Fii Zhilal Al-Qur’an, Dar As-Syuruq, 2003
Rahmalia, Skripsi Tentang Toleransi Beragama dalam Perspektif Tafsir Fi Zhilalil Qur’an, Fakultas Ushuluddin, Universitas Islam Negeri Raden Intan, Lampung, 2017
Ramadhana Al-Banjari Rachmat, Ajaibnya Syukur Atasi Semua Masalah, Sabil Div, 2014
Rusmana Dadan, Metode Penelitian Al-Qur’an dan Tafsir, Bandung, CV Pustaka Setia, 2015
Samsurrohman, Pengantar Ilmu Tafsir, Jakarta, Amzah, 2014, cetakan 1
Sholihah Ida, Skripsi Tentang Dinamika Syukur pada Ulama Yogyakarta, Yogyakarta, 2013
Shihab Quraish, Tafsir Al-Misbah, Jakarta, Lentera Hati, 2014, Cetakan III
Shihab Quraish, Wawasan Al-Qur’an, Bandung, Mizan, 1996, Cetakan 13
Widyastuti Feri, Skripsi Tentang Hubungan Syukur dan Perilaku Mahasiswa, Semarang, 2012
Yasin Ahmad, Skripsi Tentang Konsep Syukur dalam Perspektif Al-Qur’an (Kajian Tafsir Ma’udhu’i), Tulung agung, 2013
Zadah Faydhullah ‘Alami, Fath Al-Rahman li Thalib Ayat Al-Qur’an, Beirut, Dar Al-Khotob Al-Ilmiyah, 2012, cet 2
Published
2019-10-16
How to Cite
RAHMATILLAH, Aniq Amania; ROMADLON, Arif Firdausi Nur. Penafsiran Ayat-ayat Syukur dalam Tafsir Fii Zhilal Al-Qur’an. Al Karima : Jurnal Studi Ilmu Al Quran dan Tafsir, [S.l.], v. 2, n. 2, p. 1-11, oct. 2019. ISSN 2829-3703. Available at: <https://ejurnal.stiqisykarima.ac.id/index.php/AlKarima/article/view/46>. Date accessed: 24 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.58438/alkarima.v2i2.46.