Makna Ulul Albab dalam Tafsir Al-Qur’anul ‘Azhim

  • Ira Adriani Humairoh STIQ Isy Karima Karanganyar

Abstract

Ulul Albab ini disebutkan dalam Al-Qur’an terdapat di 16 ayat yang tersebar dalam 10 surat. Penelitian ini pada kajian makna Ulul Albab dalam Tafsir Al-Qur`an Al-‘Azhim karya Abul Fida’ Imaduddin. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan analisis (maudhu’i-tahlili) dengan jenis penelitian kepustakaan. Hasil penelitian ini didapatkan pula bahwa Ibnu Katsir tidak menjelaskan definisi Ulul Albab secara jelas, namun Ibnu Katsir menjelaskan ciri-ciri seseorang yang dikategorikan sebagai Ulul Albab, yaitu seseorang yang dalam hidupnya selalu berpikir dengan hati yang terbuka untuk memahami Al-Qur’an dan mengikuti ajaran Rasulullah Shallahu Alaihi Wassalam. Orang-orang yang memiliki kecerdasan akal yang diiringi dengan keimanan dan ketaqwaan (Ulul Albab) akan ditinggikan derajatnya di dunia dan akhirat. Didapatkan pula bahwa bahwa kecerdasan yang berproses pada makna Ulul Albab. Meliputi dua tema utama, yaitu siap menerima syari’at Allah Subhanahu Wa Ta’ala, dan mau mentadabburi ayat-ayat Allah Subhanahu Wa Ta’ala. Oleh sebab itu, dengan dua tema utama ini masih relevan dengan kehidupan manusia saat ini, meskipun beberapa syari’at ada yang tidak dijalankan. Tema-tema ini dapat dikatakan sebagai unsur-unsur seseorang yang semestinya dilakukan oleh seorang muslim agar menjadi Ulul Albab.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Al-Jauzy, Ibnu, Cara Manusia Cerdas Menang Dalam Hidup,Penerjemah: Samson Rahman. Jakarta: Maghfirah Pustaka, 2005.
Al-Jurri, Imam, Akhlak Orang yang Berilmu dan Ahli Qur’an. Jakarta: Alifia Books, 2018.
Al-Qathathan, Manna’ Khalil, Pengantar Studi Ilmu Al-Qur’an, Terjemah: H. Aunur Rafiq El-Mazni.Jakarta : Pustaka Al-Kautsar, 2011.
Al-Qaththan , Manna ‘, Dasar-Dasar Ilmu Al-Qur’an, Penerjemah: Umar Mujtahid. Jakarta Timur: Ummul Qura, 2017.
Al-Qattan, Manna Khalil, Studi Ilmu-Ilmu Qur’an, Penerjemah: Mudzakir AS. Bogor: Litera Antar Nusa, 2016.
Al-Qur’an dan Terjemahnya, Departemen Agama RI, 2009.
Dosen IAIN Sunan Kalijaga, Studi Kitab Tafsir. Yogyakarta: Teras Media, 2004.
Elhany, Hemlan, “Metode Tafsir Tahlili dan Maudhu’i”, Jurnal Dakwah dan Komunikasi ath-Thariq, vol. 2, no. 1, (Juni 2018).
Ensiklopedia Islam, Dewan Redaksi, Ensiklopedia Islam Jilid 3.Jakarta: PT. Ichtiar Baru van Hoeve, 1997.
Fuad’Abd al-Baqi, Muhammad , Al-Mu’jam al-Mufahras li Alfadz al-Qur’an al-Kari. Kairo: Daar al-Hadist, 1945.
Hadi, Sutrisno , Metodologi Research. Yogyakarta: Adi Offset, 1994.
Hamka, Buya, Tafsir Al-Azhar. Singapura: Pustaka Nasional , 1982.
Husaini, Adian, 10 Kuliah Agama Islam. Yogyakarta: Pro-U Media, 2016
Ibn Katsir, Ismail ibnu Umar., tt Tafsîru al-Qur`âni al-‘Adhîm, Tahqiq Sami ibnu Muhammad Salamah, ( Riyadh: Daru at-Thaybah),
Ismail, Muhammad, Menalar Makna Berpikir Dalam Al-Qur’an (Pendekatan Semantik terhadap Makna Kunci Al-Qur’an). Ponorogo: Unida Gontor Press, 2016
Jannah, Miftahul, “Penafsiran Ulu al- Albab Dalam Kitab Tafsir Al-Misbah” ,Skripsi. (Yogyakarta: Fakultas Ushuluddin Universitas Islam Negri Sunan Kalijaga, 2015).
Muis, Abdul, Mendidik Akal Untuk Berpikir Islami. Jakarta: Penerbit A.H Ba’dillah Press, 2002.
Mustaqim, Abdul, Metode Penelitian al-Qur’an an Tafsir. Yogyakarta: Idea Press), 2015.
Qardhawi, Yusuf, Al-Qur’an Berbicara tentang akal dan ilmu pengetahuan, penerjemah: Abdul Hayyie dkk. Jakarta: Gema Insani, 1998.
Qodratullah , Waway, “Makna Ulu Albab dalam Al-Qur’an dan Implikasinya dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di Perguruan Tinggi”, Jurnal Sigma-Mu, Vol.8 No.1, hlm17-18.
Shihab, Quraish , Tafsir Al-Misbah, ( Tangerang: PT Lentera Hati) , 2016.
Sofyan, Muhammad, Tafsir Wal Mufassirun, ( Medan: Perdana Publishing), 2015.
Taib Hunsouw, M, “Ûlul Albâb dalam Tafsir Fi Zhilal Al-Qur’an Kitab tafsir Sayiid Quthb”. Jurnal Perbandingan Mazhab dan Hukum , vol. IX, no. 1, (2013): 182.
Tengku Azhar dkk, Ringkasan Raudhatul Muhibbin, karya Imam Ibnu Qayyim Al-Jauziyyah. Solo: Pustaka Arafah, 2005.
Umiarso, dan Abd. Wahab, Kepempimpinan Pendidikan dan Kecerdasan Spiritual. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media, 2011.
Wiratna Sujarweni, V, Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press, 2014.
Yamin Efendi, Udo, Quranic Quotient. Jakarta Selatan: Qultum Media, 2007.
Published
2021-08-19
How to Cite
HUMAIROH, Ira Adriani. Makna Ulul Albab dalam Tafsir Al-Qur’anul ‘Azhim. Al Karima : Jurnal Studi Ilmu Al Quran dan Tafsir, [S.l.], v. 4, n. 1, p. 1-23, aug. 2021. ISSN 2829-3703. Available at: <https://ejurnal.stiqisykarima.ac.id/index.php/AlKarima/article/view/42>. Date accessed: 21 dec. 2024. doi: https://doi.org/10.58438/alkarima.v4i1.42.